Cerita Wiro Sableng

Posted on  by admin
  1. Cerita Wiro Sableng Asli
Wiro212

Cerita Wiro Sableng Asli

Sinetron serial yang ditayangkan oleh RCTI ini diperankan oleh Herning Sukendro (Kenken) sebagai Wiro Sableng. Diangkat dari novel Cerita Silat Wiro Sableng Pendekar Kapak Maut Naga Geni 212 karya Alm. Bastian Tito.

Wiro Sableng atau Pendekar 212, adalah nama tokoh fiksi dalam seri buku yang ditulis oleh Bastian Tito. Wiro terlahir dengan nama Wira Saksana yang sejak bayi telah digembleng oleh gurunya yang tekenal di dunia persilatan dengan nama Sinto Gendeng. Wiro adalah seorang pendekar dengan senjata Kapak Maut Naga Geni 212 dan memiliki rajah '212' di dadanya. Wiro memiliki banyak kesaktian yang diperoleh selama petualangannya di dunia persilatan, dari berbagai guru.

Championship manager free download. Situs Khusus Penggemar Wiro Sableng Komunitas Penggemar Wiro Sableng Halaman Padepokan 212 di Facebook.

Bastian Tito adalah seorang seniman dan penulis novel Indonesia. Salah satu karangan cerita silat hasil karyanya yang dikenal masyarakat luas adalah 'Wiro Sableng, Pendekar Kapak Maut Naga Geni 212'. Bastian juga menulis cerita silat lainnya, seperti Kupu-kupu Giok Ngarai Sianok, sebuah cerita silat yang mengambil setting budaya Minangkabau, Boma si Pendekar Cilik dan banyak cerita silat lainnya. D Bastian Tito adalah seorang seniman dan penulis novel Indonesia.

Salah satu karangan cerita silat hasil karyanya yang dikenal masyarakat luas adalah 'Wiro Sableng, Pendekar Kapak Maut Naga Geni 212'. Bastian juga menulis cerita silat lainnya, seperti Kupu-kupu Giok Ngarai Sianok, sebuah cerita silat yang mengambil setting budaya Minangkabau, Boma si Pendekar Cilik dan banyak cerita silat lainnya. Di samping menulis cerita silat dan fiksi bernuansa etnis, dia juga dikenal sebagai penulis spesialis novel bernuansa humor. Bastian sudah gemar menulis sejak duduk di bangku Sekolah Dasar (SD) Kelas 3, namun baru pada tahun 1964-lah dia mulai mengumpulkan hasil karyanya dalam bentuk buku. Menulis novel Wiro Sableng dilakukan sejak tahun 1967.